Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018
Gambar
Ketua Pembina Forum Pembela Islam Banten, H. Enting Abdul Karim : “kalimat tauhid yang merupakan kunci syurga” Al-mujaddid72blogspot.com, Padarincang – Forum Persatuan Umat Islam Banten (FPUIB) mengadakan Aksi Bela Tauhid. Pada hari Rabu, 24 oktober 2018 bertempat di Alun-alun Barat Kota Serang. Aksi bela tauhid diselenggarakan untuk menuntut 3 hal. Yang pertama,  Menuntut pelaku untuk minta maaf, karena hal tersebut merupakan penistaan agama. Yang kedua, menuntut Banser untuk melakukan pembinaan secara maksimal agar kejadian tersebut tidak terulang kembali. Dan yang terakhir, menuntut aparat hukum untuk menegakkan hukum seadil-adilnya.  “Malam itu langsung si pelaku kurang lebih 3 orang ditangkap oleh pihak daripada polres garut, dan sehingga malam itu juga kami telah mengutus pada laskar yang ada di pihak garut untuk mengecek kepastiannya apakah betul si pelaku telah di tangkap? betul, emang si pelaku telah ditangkap telah diamankan oleh pihak berwajib. Tapi...
Gambar
Hebat! Eskul Jurnalistik Mu’allimin Persis 72 Berhasil Cetak Majalah  Al-Mujaddid72.blogspot.com, Padarincang – Ekstrakulikuer Jurnalistik Mu’allimin Persis 72 Padarincang mengadakan acara Launching Majalah Al-Mujaddid pada hari Kamis, 18 September 2018 bertempat di Gedung Mu’allimin Persis 72  yang dihadiri oleh perwakilan Otonom Persis yang berada di Padarincang.  Acara ini merupakan tahap lanjutan setelah dibuatnya Majalah Al-Mujaddid, dengan tujuan agar masyarakat khususnya Otonom Persis di Padarincang dapat mengetahui sekaligus mengapresiasi buah karya asli hasil santri Mu’allimin Persis melalui eskul Jurnalistik.  ”Kita  menunjukkan bahwa kita sebagai santri telah berhasil melahirkan Majalah Al-Mujaddid, dan inginnya setiap Otonom dari Padarincang dapat memberikan apresiasinya atau tanggapannya kepada kita, intinya supaya kita lebih maju lagi dan mengembangkan lagi majalahnya”, Ucap Redaktur Jurnalistik, Bachtiar Rahadi, (19/10/2018). ...